Daftar IPOT - Investasi, Edukasi Dan Rencana Keuangan
IPOT - Investasi, Edukasi Dan Rencana Keuangan- Investasi adalah menyisihkan uang agar uang tersebut dapat bekerja dan bertambah dengan sendirinya. Hasil dari investasi biasanya dapat mulai Anda tuai di masa depan atau dalam jangka waktu tertentu. Investasi sendiri banyak dijadikan sebagai sarana dalam menabung atau menyimpan uang yang berlebih dari penghasilan Anda.
Seorang Investor legendaris Warren Buffet pernah mendefinisikan investasi sebagai sebuah proses dalam mengeluarkan uang di masa sekarang dengan harapan atau ekspektasi untuk mendapatkan lebih banyak uang di masa yang akan datang. Sebenarnya dapat disimpulkan bahwa tujuan dari investasi adalah menempatkan uang Anda untuk bisa bekerja dengan sendirinya pada salah satu jenis ataupun tipe investasi dengan harapan uang Anda akan bertambah dari waktu ke waktu.
Lain halnya dengan uang yang digunakan untuk keperluan konsumsi yang akan habis dalam sekali pakai, uang yang Anda gunakan dengan berbagai cara investasi memiliki kecenderungan serta kemungkinan untuk bertambah dari waktu ke waktu. Namun, yang perlu diingat bahwa dalam berinvestasi juga terdapat kemungkinan Anda mengalami kerugian.
Jadi, bagaimana? Apakah Anda sudah merencanakan seperti apa Anda di masa yang akan mendatang nanti? Sudah sewajarnya sejak dini di era digital ini untuk melek finansia. Yuk, kupas tuntang dibawah ini bagaimana cara investasi yang cocok dilakukan untuk para pemula
IPOT - Investasi Berita Dan Edukasi
Telah hadir IPOTFund, supermarket reksa dana & ETF terbesar di Indonesia. Kamu bisa memilih cukup ratusan produk reksa dana & ETF dari puluhan manajer investasi yang tersedia dengan satu aplikasi dan satu rekening. IPOTFund telah tercatat di OJK sejak 2014 dan merupakan bagian dari PT Indo Premier Sekuritas yang telah tercatat sejak 2002. Nikmati kemudahannya dengan kemudahannya cukup dengan satu jari, satu aplikasi, dan satu rekening.
Robot Trading & Fund Evaluator Andalan
Sistem trading yang secara otomatis akan menjalankan seluruh instruksi order jual dan beli pada saham dan harga yang telah kamu tentukan sebelumnya sehingga kamu tidak akan kehilangan momen. Kamu juga bisa menentukan pilihan investasi pertamamu di reksa dana dengan bantuan fund evaluator.
Charting Stock & Fund yang Lengkap
fitur charting untuk saham, reksa dana, dan ETF dengan indikator dan tools yang lengkap dan terkini serta kalender aksi korporasi dengan notifikasi untuk mendukung keputusan investasimu.
Transaksi Berapapun Darimanapun
Kamu bisa melakukan transaksi multiorder dengan fitur beli/jual cepat di harga & jumlah berapa pun secara bersamaan. Kamu juga dapat mengakses fitur transaksi tersebut dari layar mana pun.
Laporan Transaksi & Gain/Loss Tanpa Batas
Histori transaksi dan laporan keuntungan/kerugian dapat dilihat secara detil dan lengkap tanpa batas waktu, bahkan sejak pertama kali akun dibuka.
Berita Lengkap & Akurat dengan Riset Mendalam
Laman News berisi berita ekonomi dan keuangan lengkap dan akurat dengan hasil riset yang mendalam dari tim Indo Premier.
Platform Edukasi Terintegrasi
Konten edukasi dalam berbagai macam format dan jadwal kegiatan edukasi tersedia di laman Journey. Kamu bisa memilih konten dan mengikuti kegiatan edukasi yang sesuai dengan kebutuhan untuk meningkatkan pengetahuan investasimu. Kamu akan dibimbing dari newbie banget sampai jago banget.
Tampilan Antarmuka yang Memudahkan
Fitur quicklink dapat membantu mengakses fitur-fitur favoritmu di IPOT. Kamu juga bisa menyesuaikan preferensi tampilan dengan adanya pilihan dark/light mode dan landscape view.
Aplikasi IPOT dapat diakses siapa pun dan di mana pun agar semua bisa berinvestasi.
Baik tulah aplikasi trading forex dan investasi yang bisa anda gunakan untuk memulai perdagangan mata uang dan semoga anda bisa mendapatkan keuntungan dari investasi ini, terus update informasi tentang aplikasi trading forex dan investasi saham dari kami terimakasih.
Post a Comment for "Daftar IPOT - Investasi, Edukasi Dan Rencana Keuangan"